Hari-Hari Besar Nasional di Bulan Februari

Pada bulan Februari menjadi peringatan atau ulang tahun beberapa hal di bawah ini. Dalam satu hari yaitu tanggal 5 dan 9 Februari, setidaknya ada 4 hari ulang tahun, termasuk hari wartawan Indonesia.

Masjid Istiqlal Jakarta juga didirikan atau diresmikan pada bulan Februari yaitu tanggal 22 Februari.
Ini hari nasional, bukan internasional, dan kayaknya hari valentine seharusnya ada di bulan Februari ini untuk internasional yaitu tanggal 14 Februari yang bersamaan dengan peristiwa pemberontakan PETA di Blitar.


Hari-Hari Besar Nasional di Bulan Februari

5 Februari : Hari Ulang Tahun Himpunan Mahasiswa Islam.
5 Februari : Hari peristiwa kapal tujuh (Zeven Provincien).
9 Februari : Hari ulang tahun Persatuan Wartawan Indonesia.
9 Februari : Hari ulang tahun Pasukan Kavaleri.
13 Februari : Hari Farmasi.
14 Februari : Hari peringatan pemberontakan Peta di Blitar.
19 Februari : Hari ulang tahun Kohanudnas.
22 Februari : Hari ulang tahun Masjid Istiqlal di Jakarta.

Itulah peringatan-peringatan yang terjadi pada bulan Februari tiap tahunnya. Mungkin saja akan terjadi penambahan dan akan diselipkan kemudian harinya.